Pengadaan Barang Perusahaan Bisa Menarik Distributor Jika Ada Bonus Berikut
KILASBERITA.ID - Pengadaan barang perusahaan adalah barang yang ketika sudah di beli dapat di jual kembali. Selain produk utamanya, ada juga beberapa bonus produk, diantaranya sebagai berikut ini.
1. Voucher
Pengadaan barang perusahaan adalah sebuah kegiatan dimana produk dibeli untuk bisa dijual kembali. Salah satu produk yang bisa digunakan supplier untuk membuat distributor tertarik adalah memberikan voucher.
Banyak sekali beragam jenis voucher dan kegunaannya, diantaranya untuk belanja, scan barcode, dan untuk membeli makanan serta minuman yang sudah tersedia. Untuk memakainya ketika ingin belanja sebuah perusahaan atau distributor bisa menjualnya kembali setelah dibeli.
2. Gift
Berikutnya, pengadaan barang perusahaan juga bisa memberikan bonus berupa gift. Ini merupakan salah satu produk card yang sudah di beli namun bisa di jual kembali bahkan terdapat pada gift card E-Voucher yang kegunaannya untuk berbelanja.
3. Merchandise
Merchandise adalah produk yang dapat di jual dalam gerai. Barang ini sangat unik serta menarik yang dapat di berikan sebagai hadiah ataupun sebagai kenang-kenangan ketika berbelanja atau yang biasanya disebut sebagai cenderamata.
Kegunaanya untuk memperkenalkan kualitas produk ke seluruh masyarakat dan untuk meningkatkan penjualan. Produk dari barang tersebut harganya bervariasi ada yang murah dan juga ada yang sesuai dengan kualitas.
4. Gold
Gold atau yang dikenal sebagai emas, yakni salah satu barang yang bisa dijual kembali.
Harganya selalu stabil dan menurut beberapa kalangan masih cukup fantastis.
Sangat banyak orang-orang yang berminat untuk membelinya, bahkan banyak pembeli yang beramai-ramai memperebutkan untuk membeli emas tersebut ketika promo. Itulah sebabnya, distributor bisa tertarik jika ada bonus pembelian berupa emas, setiap pembelian tertentu dari supplier.
5. Kebutuhan Harian
Kebutuhan harian adalah berbagai barang untuk keperluan diri dan keperluan di rumah. Seperti pakaian, makanan, minuman, tempat botol minum, tas, sepatu, sandal, makanan dan minuman, peralatan dapur, dan masih banyak lagi.
Seluruh kebutuhan harian peralatan dapur yang digunakan untuk memasak, sangat banyak jenisnya, dan variasi berbagai macam produk yang ada ini bisa dijadikan sebuah produk bonus pembelian pengadaan barang perusahaan dari supplier ke distributor.
Harganya cukup terjangkau sehingga tidak menyulitkan untuk dijadikan bonus. Bahkan jika pembeliannya cukup banyak dan bonusnya banyak juga, maka distributor juga bisa menjualnya kembali kepada para pembeli dengan sistem B2C.
6. Handphone
Handphone merupakan alat telekomunikasi elektronik yang penting dan banyak dijadikan bonus partnership. Banyak sekali jenis-jenis model handphone dan harganya juga bervariasi dari yang termurah sampai harga yang cukup mewah dan fantastis.
Banyak masyarakat yang membeli karena kegunaannya untuk kepentingan. Pada umumnya, handphone tidak hanya bisa dijadikan bonus tetapi juga barang yang dinaungi oleh sistem procurement.
7. Bahan Konstruksi
Bahan konstruksi sangat beragam jenisnya dan ini sangat penting untuk membangun suatu bangunan tempat tinggal bahkan membangun dalam sebuah proyek besar. Salah satu contohnya yaitua batu bata.
Pada umumnya batu bata sangat bermanfaat kegunaannya untuk membangun sebuah bangunan. Ini bukan barang bonus, tetapi barang yang cukup sering menjadi objek pengadaan karena harganya juga sangat bervariasi, dan bisa dijual kembali untuk keperluan proyek pada bangunan.
Pengadaan barang perusahaan merupakan step by step yang harus dilakukan oleh penggiat B2B. Jika Anda adalah supplier, maka pertimbangkan untuk memberikan bonus di atas sebagai salah satu penguat hubungan relasi.***